Tanjung
Bira yang terletak di Kabupaten Bulukumba Sulawesi Selatan atau juga biasa
disebut pantai selatan menawarkan panorama alam yang menyejukkan. Objek ini
merupakan salah satu dari sekian banyak Objek wisata yang ramai di Kunjungi
oleh Wisatawan Manca Negara di Indonesa.

Yang pernah berangan-angan ingin ke Pulau Dewata
Bali mungkin banyak diantara kita, yang mengenal panorama alamnya yang eksotis
yang menawarkan banyak warna untuk siapa saja yang kesana. Di sana banyak
menawarkan kesejukan, kedamaian, kesejatian, serta cinta sehingga banyak yang
berharap untuk menikmati keindahannya. Saya adalah salah seorang yang sangat
berminat untuk kesana dan Alhamdulillah angan-anganku telah membawaku kesana.
Meski berangkat dengan menggunakan imaginasi
tapi rasanya asyik dan memberikan kepuasan tersendiri bagi saya dan
teman-temanku. Gambar ini seolah menceritakan kalau kami benar-benar berada di
Pulau Dewata Bali meski hanya di Tanjung Bira.


Yang
selalu dilakukan bersama dalam berbagai aktivitas adalah makan dan makan malam
di objek wisata Tanjung Bira merupakan kebersamaan yang sangat luar biasa
indah, antara adik dan kakak menikmati hidangan yang sama. Inilah asyiknya
makan dipinggir pantai yang aduhai mempesona. Indahnya kebersamaan benar-benar
mewarnai perjalanan kami.
kerennya fotonya :)
ReplyDeleteapalagi tulisannya?? fotografer ahli yang jepretki itu
ReplyDeleteiyye kak keren pokokx (y) :)
ReplyDeletehehehe, orangnya juga pasti keren
ReplyDeletehehe, ie kak. keren tawwa :)
ReplyDeletetau gak yang lebih keren dari semuanya???
Deletekalo nag kessos foto besama dari angkatan I sampe angkatan 5 yg sekarang. kapan terwujudnya yah??