Program Keluarga
Harapan (PKH) Kabupaten Bulukumba untuk bulan November tahun 2017 telah
melakukan realisasi kegiatan yang begitu padat. Para social worker atau pekerja sosial PKH ini telah bekerja untuk waktu
yang begitu singkat dengan agenda yang begitu padat. Meskipun demikian,
kegiatan tetap berjalan lancar dengan manajemen waktu dan beberapa dilakukan
dengan langkah taktis.
Uraian kegiatan dan
realisasi program serta capaian progres kerja pada bulan November tahun 2017 di Kecamatan
Rilau Ale, dapat dilihat pada tabel berikut ini:
NO
|
URAIAN KEGIATAN
|
PROGRES CAPAIAN
|
1
|
Bimbingan dan Latihan Pelaksanaan Validasi tahun 2017
|
90 %
|
2
|
Rapat Pembagian Wilayah Validasi untuk kecamatan Rilau
Ale
|
70
%
|
3
|
Konfirmasi pembagian wilayah validasi ke Operator PKH
Kabupaten Bulukumba
|
100 %
|
4
|
Koordinasi dengan Pemerintah Kecamatan Rilau Ale
tentang Perintah Tugas Validasi
|
100 %
|
5
|
Koordinasi dengan Pemerintah Desa terkait Penambahan
Calon Peserta Penerima Manfaat PKH
|
100 %
|
6
|
Mengantar Surat Undangan Validasi
|
95 %
|
7
|
Melakukan Pertemuan awal dan Validasi
|
90 %
|
8
|
Menginput data Hasil Validasi ke Aplikasi e-PKH
|
90 %
|
9
|
Pertemuan Kelompok
dengan agenda:
a. Sosialisasi
kebijakan PKH
b. Evaluasi Program
c.
FDS
|
70
%
|
10
|
Pemutakhiran Data KPM
|
100 %
|
11
|
Temporary dan Final Closing
|
90 %
|
12
|
Cetak Formulir Bantu Verifikasi Fasilitas Kesehtan dan
Fasilitas Pendidikan
|
70
%
|
13
|
Koordinasi dengan Lembaga Penyalur untuk KPM yang
kehilangan PIN dan/atau Kartu KKS PKH
|
100 %
|
14
|
Penyaluran Bantuan Non Tunai di Bank Mandiri Bulukumba
yang belum sempat tersalurkan di Wilayah Kecamatan
|
90 %
|
15
|
Kunjungan ke Rumah KPM
|
70
%
|
16
|
Rapat Koordinasi Tingkat Kabupaten
|
100 %
|
17
|
Pembuatan Laporan Bulanan
|
100 %
|
Dari data yang
disajikan pada tabel 1 di atas, diketahui bahwa rata-rata kegiatan inti
berjalan dengan baik dan sesuai dengan harapan. Secara keseluruhan progres
kegiatan telah dilaksanakan dengan baik dan berjalan lancar. Untuk kegiatan
bulan November tahun 2017, terdapat 17
(enam) poin kegiatan yang dilaporkan. Hal tersebut
sudah dilaksanakan untuk waktu yang padat. Bisa jadi ada kegiatan-kegiatan yang
belum sempat terekam, tercatat, atau dilupa sehingga tidak dilaporkan. Adapun
masalah-masalah atau hambata-hambatan, baik yang teknis maupun non teknis
secara umum dapat diselesaikan dengan baik.
Comments
Post a Comment
شُكْرًا كَثِرًا
Mohon titip Komentarnya yah!!
وَالسَّلامُ عَليْكُم