Skip to main content

Kenangan di MAN 2 Model Makassar

Setelah Bersua selama dua tahun yang dimulai pada tahun 2005 di Kelas XII IPA 4, Madrasah Aliyah Negeri 2 Model Makassar. Selama dua tahun bersama, telah terukir kenangan yang luarbiasa super untuk dituangkan dalam tinda emas sejarah. Tidak ada yang bisa membayar kenangan semahal ini, manun pesan dan kesan yang tercatat dalam buku alumni menegeaskan bahwa kenangan itu akan selalu dikenang dengan cara masing-masing. Untuk Sahabat Haris pratama & Syahrullah Rahman yang tidak sempat menampakka wajah namun kami yakin bahwa ini tidak mengurangi esensi dari persahabatan kita (alumni 07 - XII IPA 4)
Kalo kembali membuka buku Alumni 2007 MAN 2 Model Makassar, ternyata goresan pena sahabat-sahabat IPA 4 banyak diwarnai oleh cita-cita yang unik, anggaplah bericita-cita masuk surga, jadi Istri Dokter, atau jadi suami wanita cantik. hehehe. semoga cita-cita kita semua tercapai.
untuk pesan dan kesan, saya kira semuanya sangat berkesan namun bercita-cita jadi Menteri Kesehatan yang paling berkesan bagi pribadi saya.

Dari Kiri Kekanan Berdiri (Noor Ilhamsyah, AHmad Yani, Asrinda Ali, Isnaeni Jufri, Dewi Anwar, Fitriana, Dewi Noor Sari, ULfa Sufianingsih, Asmi Rianti, Fatmawati Basir, Hermiati Syam, Eka Rabiatung Amir, Andi Satya Karya & Muh Sakir). Baris kedua dari atas mulai dari kiri (Auliah Rinaldy, Aliah Rivandi, Robby, Hendriani MB, Basyirun M. Iqbal, Abdul Haris Mubarak, Andi Maysarah & Suryanti). Baris Ketiga dari atas mulai dari kiri (Mutmainnah Salam, Musdalifah, Nurlela, Husniyati Yahya, Paradiba, Nurul Fitri Sugirti Syam, Dewi Anwar, Isnaeni Jufri, & Nadifah Zainuddin) Baris Ke-4 dari Kiri (Syamsinar, Fauziah Nur Fahirah, Ramdana Badaruddin, Musdalifah, Ramdayanti, Nurfadillah & St. Hamliah)

(Haris Pratama & Syahrullah Rahman belum nampak diFoto)









Comments

  1. weittttssssssss

    ternyata catatan akhir sekolahku seperti ini yah?

    ReplyDelete

Post a Comment

شُكْرًا كَثِرًا
Mohon titip Komentarnya yah!!
وَالسَّلامُ عَليْكُم

Popular posts from this blog

Kedudukan Ar-ra'yu sebagai Landasan Hukum Islam

Referensi Pada dasarnya umat Islam yang beriman Kepada Allah swt. Meyakini bahwa Sumber utama Ajaran Islam yaitu Alquran dan Hadis sudah sempurna. Firman Allah dalam Alquran sudah sempurna membahas aturan-aturan, hukum, ilmu pengetahuan (filsafat), kisah, ushul fiqh dan lain-lain. Begitu juga Hadis Rasulullah yang salah satu sifatnya menjadi penjelasan ayat-ayat dalam Alquran. Posisi Hadis adalah penjelas dan sumber kedua setelah Alquran.

Hakikat Psikologi Pendidikan

HAKEKAT PSIKOLOGI PENDIDIKAN Oleh : Abdul Haris Mubarak Mukrim I.               PENDAHULUAN A.     Latar Belakang Masalah Pendidikan merupakan salah satu kebutuhan pokok dalam kehidupan manusia yang berfikir bagaimana menjalani kehidupan dunia ini dalam rangka mempertahankan hidup dalam hidup dan penghidupan manusia yang mengemban tugas dari Sang Kholiq untuk beribadah.

Sejam Ngobrol Tauhid dengan Kecerdasan Buatan. Pengalaman yang luar biasa

  temani saya ngobrol ya. Saya meminta Robot AI berdialog. Robot Cerdas Buatan:: Tentu! Mau ngobrolin apa nih? Lagi ada yang dipikirin atau pengen santai aja? Abdul Haris Mubarak:: tentang tauhid. apakah anda sanggup? Robot Cerdas Buatan:: Tentu, saya siap! Tauhid adalah inti keimanan dalam Islam — keyakinan bahwa hanya ada satu Tuhan, yaitu Allah, yang Esa dan tidak ada sekutu bagi-Nya. Dalam konsep ini, tauhid terbagi jadi tiga bagian utama: Tauhid Rububiyah — meyakini bahwa Allah adalah satu-satunya Pencipta, Pemelihara, dan Pengatur seluruh alam semesta. Tauhid Uluhiyah — hanya Allah yang berhak diibadahi, semua bentuk ibadah seperti doa, shalat, dan tawakal hanya ditujukan kepada-Nya. Tauhid Asma' wa Sifat — meyakini dan mengimani nama-nama Allah (Asmaul Husna) serta sifat-sifat-Nya yang sempurna, sesuai dengan apa yang dijelaskan dalam Al-Qur'an dan hadits tanpa menyerupai makhluk. Menurutmu, bagian mana dari ...